Detail Lowongan Kerja

Judul Lowongan

Sales & Marketing staff


Kelompok jabatan

Pemasaran / Marketing


Penempatan

Kab. Demak


Berlaku dari

04 Februari 2025 s/d 28 Februari 2025


Deskripsi Pekerjaan :

Pendidikan sarjana sederajat Memiliki pengalaman di bidang sales/marketing Memiliki pengetahuan di bidang packaging lebih diutamakan Memiliki kemampuan bahasa inggris ( Pasif ) Memiliki kemampuan analisa yg baik Penempatan Kab. demak




PT Bahana Buana Box

PT. Bahana Buana Box merupakan perusahaan Pemilik Modal Dalam Negeri (PMDN) dari tahun 1996 sampai dengan Agustus 2021, yang bergerak dalam bidang kemasan (kotak karton gelombang) dari kertas karton (Corrugated Carton Box). Pada September 2021 PT. Bahana Buana Box resmi diakuisi oleh Siam Cement Group (SCG) dalam divisi usahanya Siam Cement Group Packaging (SCGP) dan menjadi Perusahaan Modal Asing (PMA).


Alamat:
RT01 RW02

KABUPATEN DEMAK

E-Makaryo (Bursa Kerja Jawa Tengah) adalah sistem yang mempertemukan antara penyedia kerja, pencari kerja, dan BLK Seluruh Jawa Tengah. Di mana Pemerintah Provinsi dan Kabupaten/Kota Sebagai Pengelolanya.

Didukung oleh: